makanan merupakan salah satu kebutuhan pokok bagi makhuk hidup. tidak hanya sebagai penghilang rasa lapar tetapi juga untuk memenuhi kebutuhan tubuh seperti gizi, protein, serat, vitamin dan lain sebagainya.
untuk memenuhi semua kebutuhan itu kita harus jeli dalam memilih jenis makanan, jangan sampai salah dalam memilih karena akan berdampak besar untuk kesehatan kamu. jadi pinter-pinter dalam memilih sumber nutrisinya yaahh...
nihh aku kasi tips untuk memilih makanan yang enak dan sehat
langsung cekiidootttt
- sayuran
dengan memasukkan sayuran ke dalam list lauk harian anda berarti anda telah berinvestasi pada kesehatan anda. terutama keseatan pencernaan selain itu sayuran juga baik untuk pencegahan kanker, meningkatkan sistem imun, meningkatkan kesehatan syaraf dan mata
2. protein
menu makanan yg sama dalam beberapa hari dapat menimbulkan kejenuhan dan kehilangan selera makan. mentang- mentang di tips pertama saya bilang kalo sayuran sangat recomended banget tapi bukan berarti hanya sayuran aja. bisa juga di selingi dengan makanan kaya rotein seperti ikan, ayam, atau daging. eiittt tapi pilih-pilih ya sebelum membeli jangan sampai ntar beli ayam tiren atau daging gelondongan.. bukannya sehat ntar malah resiko lain yang mampir.
3. pilih makanan segar
saat anda berbelaja kebutuhan harian dapur sebaiknya di pasar tradisional. selain bisa mendapatkan bahan-bahan segar yang langsung di import dari kebun tapi juga bisa menawar otomatis bisa menghemat pengeluaran ada. jangan mau tergoda dengan bahan-bahan yang di jual di tempat modern karna terkadang ada retailer nakal yang masih menjual produk yang kurang fresh dan memajangnya di dalam kulkas.. *engga tau deh itu kulkas atau apa ;)
0 comments:
Post a Comment